Volume pertama dari manga spin-off Shingeki no Kyojin: No Regrets memiliki lebih dari 500.000 eksemplar yang di cetak setelah mendapatkan pencetakan ulang.
Selain itu, volume ke-13 dari manga Shingeki no Kyojin juga dijual pada hari yang sama dengan manga spin-off yang disebut tadi dan memiliki 2,75 juta eksemplar. Sangat jarang untuk judul spin-off untuk bisa mendapatkan 500.000 eksemplar.
Shingeki no Kyojin: No Regrets adalah tentang masa lalu dari Kapten Levi, anggota dari Survey Corps.
Sumber: Anime News Network via Orends: Range
0 Response to "Manga Spin-Off Shingeki no Kyojin: No Regrets Dicetak Lebih Dari 500,000 Eksemplar"
Posting Komentar