Medicom Akan Merilis RAH Kamen Rider W 2.0 Tahun Depan


Medicom, pembuat figure-figure berskala besar dan super rinci baru-baru ini telah mengumumkan bahwa mereka akan merilis RAH Kamen Rider W 2.0 tahun depan.










Versi renewal dari pelindung kota Fuuto ini memiliki tinggi 330mm yang akan termasuk dengan pergelangan tangan yang dapat dipertukarkan, Memory Cyclone & Joker, 2 jenis muffler dan figure stand. Figure ini akan dirilis dengah harga 21.000 yen atau jika dirupiahkan sekitar 2,4juta rupiah.

[via JEFusion]

Related Posts:

0 Response to "Medicom Akan Merilis RAH Kamen Rider W 2.0 Tahun Depan"

Posting Komentar