Tiga Nama Musuh Utama di Film "Ressha Sentai ToQger vs Kyoryuger" Terungkap!


Berikut ini beberapa scan majalah terbaru dari film Ressha Sentai ToQGer vs Kyoryuger yang mengungkapkan nama dari musuh di film ini. Langsung saja simak beritanya!




Nama dari tiga musuh utama di film ini adalah: Devius, Clock Shadow dan Salamaz. Dalam film ini, tim Rainbow Line akan berubah kembali menjadi anak-anak tetapi masih memiliki kemampuan untuk berubah menjadi ToQger.

Ressha Sentai ToQger vs Kyoryuger dijadwalkan tayang tahun depan pada tanggal 17 Januari 2015.

Sumber: JEFusion

Related Posts:

0 Response to "Tiga Nama Musuh Utama di Film "Ressha Sentai ToQger vs Kyoryuger" Terungkap!"

Posting Komentar