Edisi terbaru Figure-oh telah mengungkapkan S.H.Figuarts Kamen Rider Hibiki yang akan segera dirilis dan berdampingan dengan versi pembaharuan S.H.Figuarts Kamen Rider Kabuto.
Seperti yang terliat pada gambar diatas, figure tersebut akan meliputi aksesoris sebagai berikut: Ongekibou Rekka (stik drum), Ongekikou Kaentsuzumi (ikat pinggang), Disc Animals dan satu set tangan yang bisa dipertukarkan. Figure tersebut dijadwalkan rilis pada bulan Agustus dengan 5,.400 yen.
0 Response to "S.H.Figuarts Kamen Rider Hibiki Diumumkan"
Posting Komentar